Sistem E-counceling
Kelompok kami mencoba membuat sistem E-counceling. Dimana sistem ini berbasis komputerisasi dan menggunakan jaringan internet. Pada sistem ini kami menggunakan inputs yaitu psikolog dengan tugas memberikan sebuah masukan kepada klien guna memperbaiki perilaku klien. Lalu ada staff yang bertugas membantu kinerja psikolog ketika bekerja. Tugas psogrammer adalh mengupas permasalh yang ada di komputer dengan menggunakan software. Sedangkan tugas maintanance bertugas melakukan peremejaan dan perbaikan komputer.
Pada Processing Unit ada login yaitu membuat akun dan data diri klien. Membuat janji adalah kegiatan yang dilakukan oleh konseli dan konselor untuk menyatukan pendapat perihal waktu pelaksanaan konseling. Proses konseling adalah puncak dari kegiatan konseling dengan menggunakan video seperti aplikasi Skype. Dan terakhir adalah pembayaran yaitu memberikan uang setelah proses konseling berakhir, biasanya jumlah nominalnya sudah sesuai kesepakatan pada saat membuat janji.
Pada outputs ada Diagnosis yaitu identifikasi permasalahan yang dialami oleh klien. Prognosis adalah memberikan gambaran tentang peristiwa yang akan terjadi jika klien memiliki kondisi tersebut. Kemudian treatment adalah sebuah proses perbaikan suatu kondisi yang buruk dan proses perawatan kondisi yang baik pada perilaku klien. Dan evaluasi adalah memberikan kesimpulan dari hasil konseling yang telah dilalui
Pada goal atau akhir sistem ini adalah pengaplikasian solusi dari hasil evaluasi yaitu konselor memberikan sebuah masukan tentang apa saja yang harus dilakukan oleh klien. Dan tugas klien adalah mengaplikasikan apa saja yang di berikan oleh konselor
Komentar
Posting Komentar